Resep Sup Simple Cocok Untuk Hidangan Ramadhan: Sup Sayuran, Sup Ceker dan Sup Jagung

- 9 April 2021, 06:07 WIB
Sup sayuran cocok dinikmati saat hangat.
Sup sayuran cocok dinikmati saat hangat. /- Foto : Freepik/

Cara memasak :

  • Siapkan bahan dan bumbunya
  • Tuang sedikit minyak, tumis bawang putih dan bawang Bombay hingga harum
  • Masukkan air atau air kaldu rebusan ayam hingga mendidih
  • Tambahkan garam, lada bubuk, pala bubuk dan kaldu bubuk
  • Masukkan wortel, daging ayam dan kembang kol. Jika menggunakan brokoli, masukkan belakangan
  • Saat sudah mulai empuk, masukkan brokoli  dan sawi atau kobis, daun bawang serta seledri.
  • Masukkan juga baso dan sosis jika suka
  • Jangan lupa tes rasa
  • Jika dirasa sudah pas dan cukup matang, matikan api, tuang dalam mangkuk saji. Sajikan dengan taburan bawang merah goreng. 

Sup Ceker

Memasak sup ceker sama dengan memasak sup sayuran. Bedanya, rebus terlebih dahulu ceker ayam sebelum dimasak menjadi sup. Setelah mendidih dan ceker cukup empuk, buang air rebusan. Sup ceker juga nikmat dimasak dengan bumbu jahe seperti reseo berikut ini. 

Baca Juga: Membuat Menu Angkringan Sendiri, Kenapa Tidak ? Ini Resep Mudah Bikin Sego Kucing

Baca Juga: Resep Masak Bayam yang Beda, Dijamin Enak dan Sehat

Bahan :

  • 250 gram ceker ayam, bersihkan dan potong kukunya, cuci bersih kemudian rebus hingga empuk
  • 1 buah wortel ukuran sedang, kupas, cuci kemudian iris-iris agak tebal.
  • 1 buah kembang kol, potong per kuntum
  • Beberapa lembar kobis (secukupnya), cuci bersih dan potong-potong membentuk segitiga
  • 1 buah daun bawang, bersihkan kemudian cuci dan iris-iris
  • 1 tangkai seledri, cuci dan petik daunnya,
  • air secukupnya  

Bumbu :

  • 2 siung bawang merah, kupas, cuci bersih
  • 2 siung bawang putih, kupas, cuci bersih
  • garam, lada bubuk, pala bubuk, secukupnya
  • seruas jahe, kupas dan geprek

Baca Juga: Resep Super Praktis Bening Bayam , Manis Menyegarkan

Baca Juga: Resep Sosis Asam Manis, Makanan Lezat Dalam 10 Menit

Cara memasak :

Halaman:

Editor: Siti Baruni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x