Sahur Ala dr. Zaidul Akbar, Resep Simpel Tapi Cukup Untuk Energi Seharian Usai Sahur. Lihat Disini!

- 12 April 2021, 15:37 WIB
Tangkapan layar: dr. Zaidul Akbar memperlihatkan infused water yang bagus untuk dikonsumsi ketika sahur
Tangkapan layar: dr. Zaidul Akbar memperlihatkan infused water yang bagus untuk dikonsumsi ketika sahur /Bagus Kurniawan/Youtube Zaidul Akbar

“Maka jangan sibuk dengan makanan. Itu kata kuncinya. Sibuk dengan ibadah saja.

Banyakin dzikir,” ujar ustad kelahiran tahun 1977 ini.

Dr. Zaidul Juga mengingatkan agar berhati-hati untuk memilih makanan. Pilihlah yang organik dan tanpa bahan tambahan.

Baca Juga: Mengharukan! Tiwi AFI Melahirkan Harus Berjuang 36 Jam dan Sempat Stuck Saat Bukaan 7

“Peracunan makanan kita itu luar biasa. Tandanya apa? Autoimun jaman dulu tidak banyak, sekarang berlimpah (penyakit)autoimun. Penyakit-penyakit yang tidak ada 50 tahun lalu sekarang ada. Gara-gara apa? Gara-gara orang Indonesia sudah tidak kenal lagi dengan kunyit, jahe, ketumbar. Kenalnya dengan apa? Dengan fastfood dan lainnya. Yuk berubah,” ajak dr Zaidul Akbar.

Bulan Ramadhan ini adalah waktu yang tepat untuk membersihkan diri dari makanan dan minuman yang tidak sehat, sekaligus membersihkan jiwa dari segala keburukan.***

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: youtube zaidul akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x