PPPK Guru Siap-siap Tes SKD yang Lolos Seleksi Administrasi, Berapa Passing Grade, Jadwal SKD, Lokasi?

- 13 Agustus 2021, 08:45 WIB
Ilustrasi PPPK Guru Siap-siap Tes SKD yang Lolos Seleksi Administrasi, Berapa Passing Grade, Kapan Jadwal SKD, Dimana Lokasinya?
Ilustrasi PPPK Guru Siap-siap Tes SKD yang Lolos Seleksi Administrasi, Berapa Passing Grade, Kapan Jadwal SKD, Dimana Lokasinya? /Instagram @bkngoidofficial. /

Untuk lokasi tes, berdasarkan surat Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi tertanggal 3 Agustus 2021 tentang data untuk pelaksanaan seleksi kompetensi Guru 2021, Daftar sekolah tempat Uji Kompetensi Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk masing-masing kabupaten/kota direncanakan bertempat di seluruh pendidikan sebagaimana terlampir.

Selanjutnya untuk lokasi tes PPPK 2021 sepertinya berbeda dengan lokasi pelaksanaan SKD CPNS 2021.

Dikutip dari akun Twitter @p3kcpns pada Rabu 11 Agustus 2021, pertimbangan dari Kemendikbudristek untuk menggunakan sekolah sebagai lokasi tes PPPK 2021 yaitu.

1. Jumblah komputer yang memadai.

2. Jumblah Laboratorium.

2. Pernah menyelenggarakan tes UTKB.

3. Punya koneksi internet yang baik.

Berdasarkan kriteria diatas, tentunya tidak semua sekolah yang akan digunakan untuk lokasi tes PPPK 2021.

Oleh sebab itu, setiap kota hanya akan dipilih 1 sampai 4 sekolah saja.

Sementara itu, waktu yang digunakan untuk tes PPPK 2021 yaitu setiap sesinya memakan waktu selama 170 menit atau sekitar 3 jam.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x