Profil Lengkap Juliari Batubara, Menteri Sosial yang Baru Ditetapkan Tersangka Korupsi oleh KPK

- 6 Desember 2020, 16:28 WIB
Mensos Juliari Bakal Dituntut Hukuman Mati?, Pakar Komunikasi Korupsi: Belum Tentu Langsung Dieksekusi
Mensos Juliari Bakal Dituntut Hukuman Mati?, Pakar Komunikasi Korupsi: Belum Tentu Langsung Dieksekusi /FIX INDONESIA/dok. Pribadi DR. Aceng Abdullah, M.Si

PORTAL JOGJA - Komisi Pembeantasan Korupsi (KPK) menetapkan Menteri Sosial Juliari Peter Batubara menjadi tersangka suap Bansos Covid-19.

KPK menetapkan Juliari menjadi tersangka setelah KPK melakukan operasi tangkap tangan (OTT) sejumlah penjabat Kemensos dan pemberi suap.

Juliari Peter Batubara ditetapkan jadi tersangka oleh KPK bersama sejumlah pejabat di lingkungan Kementerian Sosial (Kemensos) senilai Rp17 miliar pada Jumat dan Sabtu sebelumnya.

Baca Juga: Ada Ancaman Hukuman Mati Untuk Pelaku Korupsi Bantuan Sosial, Mungkinkah Terealisasi ?

Barang bukti uang tunai berbagai pecahan dalam koper berbagai ukuran. Barang bukti tersebut juga sudah ditunjukkan KPK saat konferensi pers.

KPK menyatakan Menteri Sosial (Mensos) Juliari Batubara menerima fee sebesar Rp10 ribu per paket sembako dari nilai Rp300 ribu per paket.

Berikut ini adalah profil lengkap Menteri Sosial Juliari Peter Batubara dilansir Portaljogja.com dari laman resmi Kementerian Sosial RI. Juliari Peter Batubara juga dikenal sebagai wakil bendahara DPP PDIP.

Baca Juga: Harga Emas Pegadaian Hari Ini, Minggu 6 Desember 2020 - Akhir Pekan, Antam, Retro, Batik dan UBS

Nama Lengkap: Juliari Peter Batubara

Tempat Tanggal Lahir, Jakarta, 22 Juli 1972

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x