Ini Daftar Lowongan CPNS yang Bakal Dibutuhkan Tahun 2021, Simak Penjelasannya

- 1 Januari 2021, 08:43 WIB
CPNS-INDONESIA-ID
CPNS-INDONESIA-ID /ISTAGRAM/

PORTAL JOGJA - Rekrutmen atau penerimaan calon pegawai negeri sipil (CPNS) tahun 2021 akan segera dibuka. Namun pemerintah belum memastikan tanggal pasti kapan rekrutmen pegawai tersebut akan dibua.

Pemerintah dalam hal ini Kementerian PAN-RB sedang menghimpun data kebutuhan dari masing-masing instansi baik pusat maupun daerah.

Baca Juga: Kemensos Salurkan Tiga Jenis Bansos Mulai 4 Januari 2021, Gandeng PT Pos dan Bank Himbara

Baca Juga: Gunung Semeru Tutup Total Pendakian Hingga 31 Maret 2021, Demi Mencegah Risiko Keselamatan

Ada beberapa formasi CPNS yang dibutuhkan untuk mememnuhi kebutuhan di masing-masing bidang. Salah satu formasi yang dibutuhkan diantaranya tenaga ahli, pendidikan, kesehatan seperti dokter, perawat dan tenaga medis lainnya serta bidang pertanian, perkebunan dan sebagainya.

Sesuai arahan pemerintah yakni Menpan-RB, Tjahjo Kumolo beberapa formasi lowongan CPNS yang dibutuhkan bertujuan untuk mencapai sasaran pembangunan secara nasional baik di pusat maupun daerah.

Pelaksana tugas (Plt) Deputi Sumber Daya Manusia Aparatur Kementerian PAN-RB, Teguh Widjanarko mengungkapkan pihak pemerintah belum memastikan tanggal pastinya pembukaan rekrutmen CPNS 2021.

Baca Juga: Perbedaan CPNS dengan PPPK, Ini Bedanya Sama-sama Pegawai Pemerintah

Baca Juga: Fakta-fakta Kasus Video Syur Gisel 19 Detik, Transfer Via Airdrop Hingga MYD Hapus Gambar

Meski belum menetapkan tanggal pembukaan lowongan, pemerintah sudah memiliki prioritas formasi yang akan dibuka untuk rekrutmen CPNS 2021.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x