Aktivasi M-Token di Custumer Service BRI dan Cara Aman Internet Banking

- 7 September 2021, 05:56 WIB
Daftar Internet Banking BRI  di ATM dan Aktivasi M-Token
Daftar Internet Banking BRI di ATM dan Aktivasi M-Token /carapedi.id

PORTAL JOGJA - Aktivasi M-Token penting dilakukan dengan tujuan penggunaan internet banking BRI membuat lebih nyaman.

Namun, sebelum melakukan aktivasi Internet banking terlebih dahulu mengenal apa itu M-Token?

M-Token BRI adalah pengamanan tambahan pada setiap transaksi keuangan, transfer dana hingga ubah paa dan alamat email.

Sebelum lakukan aktivasi M-Token BRI daftar dulu ke ATM gunakan mendapatkan UserID dan password. Baru kemudian dipersiapkan persyaratan mulai dari KTP, buku tabungan, kartu ATM, KK, hingga struk ATM.

Baca Juga: Daftar Internet Banking BRI di ATM dan Aktivasi M-Token

Cara Aktivasi M-Token di Custumer Service BRI

Dilansir Portaljogja.com dari promo.bri.co.id cara aktivasi M-Token di custumer service BRI diawali dengan datang ke kantor cabang kemudian ambil formulir pendaftaran akun internet banking BRI.

Selanjutnya persiapkan KTP dan buku tabungan terus kemudian dibawa ke bagian custumer service untuk diproses.

Tunggulah sebentar petugas akan proses dan nanti nasabah dimintai untuk mengisi formulir memasukkan UserID dan password yang telah diperoleh dari pendaftaran di ATM.

Setelah pengisian UserID maupun password selesai baru kemudian petugas melakukan aktivasi akun internet banking.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x