Daun Kenikir, Si Hijau Kaya Manfaat, Menambah Nafsu Makan, Antioksidan hingga Cegah Osteoporosis

- 7 April 2021, 11:57 WIB
Daun kenikir yang tumbuh di pekarangan, kaya manfaat/Lasti Martina/Portaljoga.com
Daun kenikir yang tumbuh di pekarangan, kaya manfaat/Lasti Martina/Portaljoga.com /Bagus Kurniawan/Lasti Martina/Portaljoga.com

Tapi jangan lupa, kenikir tidak boleh dikonsumsi oleh penderita asam urat. Konsumsi berlebihan kenikir juga dapat membahayakan tubuh seperti menimbulkan alergi, ruam, gatal dan muntah.

Jadi, kalau anda menemukan tumbuhan hijau yang meninggi, dengan daun majemuk ujung meruncing, dan ketika diremas mengeluarkan bau harum yang unik, jangan dibuang ya. Jangan-jangan itu kenikir si kaya manfaat.***

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: Alo Dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah