Menteri PANRB Putuskan Ada Perubahan Passing Grade atau Nilai Ambang Batas PPPK Guru

- 2 November 2021, 20:49 WIB
Penyesuaian nilai batas ambang PPPK Guru.*/@kemenpanrb
Penyesuaian nilai batas ambang PPPK Guru.*/@kemenpanrb /

PORTAL JOGJA - Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) melakukan penyesuaian nilai ambang batas atau passing grade seleksi PPPK jabatan fungsional guru.

Ada perubahan nilai batas ambang atau passing grade. Informasi in harus diketahui oleh para pekamar PPPK jabatan fungsional guru.

Kini passing grade atau nilai ambang batas dibagi dalam 3 kategori, yakni:

1. Nilai batas ambang kategori 1

Nilai ambang batas atau passing grade sebagaimana ditetapkan dalam keputusan Menteri PANRB Nomor 1127/2021

Baca Juga: Ditunda! Pendaftaran PPPK Guru Tahap 2, Info dari Sekretaris Ditjen GTK Nunuk Suryani

2. Nilai batas ambang kategori 2

Diberlakukan bagi peserta yang berusia paling rendah 50 tahun saat pendaftaran

3. Nilai batas ambang kategori 3

Jika nilai ambang batas kategori 2 telah diberlakukan dan formasi belum terpenuhi maka nilai batas ambang kategori 2 digunakan.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: portalsulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x