Daftar Formasi CPNS 2021: Lulusan SMA Sederajat, Kesempatan Kamu Daftar Jadi Abdi Negara

- 10 Juli 2021, 07:30 WIB
CPNS 2021: Daftar Formasi Lulusan SMA Sederajat, Kesempatan Kamu Daftar Jadi Abdi Negara di Kemenhub
CPNS 2021: Daftar Formasi Lulusan SMA Sederajat, Kesempatan Kamu Daftar Jadi Abdi Negara di Kemenhub /

PORTAL JOGJA - Pemerintah melalui Badan Kepegawaian Negara (BKN) masih membuka pendaftaran CPNS dan PPPK 2021.

Formasi pendaftaran CPNS dan PPPK 2021 tidak hanya strata Diploma dan Sarjana saja namun pemerintah membuka formasi SLTA sederajat.

Badan Kepegawaian Negara (BKN) menyatakan, pendaftaran seleksi CPNS 2021 telah resmi membuka pendaftaran

Ada kesempatan bagi warga negera Indonesia (WNI) yang memenuhi syarat mendaftar CPNS dan PPPK 201 sebelum batas waktu penutupan.

Berikut jadwal lengkap seleksi CPNS 2021:

1. Pengumuman seleksi: 30 Juni-14 Juli 2021
2. Pendaftaran seleksi: 30 Juni-21 Juli 2021
3. Pengumuman hasil seleksi administrasi: 28-29 Juli 2021

Baca Juga: Tips Lolos CPNS dan PPPK 2021, Berikut Jadwal Pendaftaran dan Tes

Pendaftaran CPNS dan PPPK 2021 untuk formasi SLTA sederajat dibuka dalam satu portal yakni sscasn.bkn.go.id.

Sebagaimana diketahui, tahun ini Pemerintah membuka seleksi CPNS dan PPPK sebanyak 676.733 formasi. Sementara itu jumlah pendaftar saat ibi sudah lebih dari 1 juta pelamar.

Tidak semua instnsi atau kementerian hanya membuka pelamar dari jenjang Diploma dan Sarjana saja, tapi juga ada beberapa instansi yang terbuka untuk formasi SLTA, SMK sederajat.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x