Pupuk Organik yang Bisa Bikin Janda Bolong dan Aglonema Sehat dan Subur

- 11 Oktober 2020, 14:57 WIB
Ilustrasi Pemisahan Anakan Aglonema.
Ilustrasi Pemisahan Anakan Aglonema. /- Foto : tanahkaya.com

PORTAL JOGJA - Tanaman hias Janda bolong dan Aglonema menjadi tanaman yang lagi ngetren dan banyak dicari.

Tak heran bia kios-kios tanaman hias di Yogyakarta dan kota lain di Indonesia setiap akhir pekan selalu penuh dengan para penggear tanaman hias.

Hampir sebagian besar mereka mencari Janda bolong dan aglonema atau dalam Bahasa Jawa bernama Sri Rejeki. Sri rejeki mengandung arti rejeki yang baik.

Baca Juga: Harga Aglonema atau Sri Rejeki yang Kini Lagi Ngetren

Baca Juga: Ini Dia Langkah Mudah Budidaya Aglonema

Mengikuti jejak anturium atau jemani yang dulu jadi tren dan berharga sangat mahal.Kini aglonema bisa menjadi the rising star di dunia tanaman hias di Indonesia. Harganya pun pelan-pelan melejeit hingga lebih dari Rp500.000.

Harga segitu bukan tanaman yang besar dan daun yang lebar. Namun dengan tinggi sekitar 25-35 centimeter dan daun selebar telapak tangan orang dewasa.

Tanaman aglonema memiliki berbagai macam warna, mulai warna merah, hijau keputihan, sampai kekuningan. Tanaman ini banyak tersebar di wilayah Asia termasuk Indonesia.

Selain memiliki sebutan Sri Rejeki, di belahan dunia lainnya tanaman ini disebut juga Chinese Evergreen. Nama itu sebagai simbol bahwa orang China adalah yang pertama kali membudidayakannya.

Baca Juga: HP Xiaomi Harga Di Bawah 2 Juta ? Pilih Saja Redmi 8A Pro , Redmi 9, Redmi 9A atau Redmi 9C

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x