15 Kesalahan Saat Diet, Nomor 3 Jangan Makan Makanan Diet!

- 23 Januari 2021, 19:52 WIB
ilustrasi diet
ilustrasi diet /nakaridore/Freepik

Baca Juga: Kejutan! Ikatan Cinta Pecah Rekor Lagi, Netizen Kangen Keuwuan Pasangan Andin-Aldebaran

  1. Makan terlalu banyak lemak pada diet rendah karbohidrat

Diet keto dan rendah karbohidrat mungkin adalah diet yang efektif untuk mengurangi beart badan. Biasanya dalam diet ini orang kan makan lebih banyak protein dan lemak daripada sebelumnya.

Namun jangan salah, makan terlalu banyak lemak dalam diet ini akan menimbulkan masalah kesehatan. Jadi bila anda hendak itu diet ini, hindarilah memakan lemak.

  1. Makan terlalu banyak, meski tidak lapar

Selama bertahun-tahun kita sering mendengar agak sehat, makanlah sedikit sedikit namun sering agar tidak lapar. Makanlah sarapan setiap pagi. Ternyata 2 hal itu salah.

Penelitian menyebutkan bahwa makan ketika tidak sedang lapar hanya akan meningkatkan kadar gula dalam darah dan kalori.

Jadi makanlah ketika lapar dan berhenti sebelum kenyang adalah tahapan diet yang tepat.

  1. Tidak mencatat makanan apa saja yang dimakan

Memakan makanan sehat adalah ide bagus. Namun, anda mungkin masih tetap mengkonsumsi banyak kalori bila tidak mencatat makanan apa saja yang dikonsumsi.

Penelitian memperlihatkan dengan mencatat, anda dapat menghitung lebih akurat dari konsumsi nutrisi dan kalori yang dibutuhkan.

Baca Juga: Pernikahan Ayu Ting Ting dan Adit Jayusman Tinggal Menghitung Hari ?

Baca Juga: Ilustrasi Makanan Indonesia Ala Studio Ghibli yang Bikin Ngiler

Halaman:

Editor: Chandra Adi N

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah