Bukit Panguk Kediwung, Tawarkan Pesona Pemandangan Negeri Di Atas Awan

- 12 Desember 2020, 13:44 WIB
Salah satu spot foto di Bukit Panguk Kediwung.
Salah satu spot foto di Bukit Panguk Kediwung. /Siti Baruni/- Foto : Portal Jogja/Siti Baruni

Jalan yang relatif sempit tentu baru bisa dilewati kendaraan roda 2 dan roda 4. Jika rombongan wisatawan menggunakan bus, disarankan untuk memarkir bus di Obyek Wisata Seribu Batu Songgo Langit dan melanjutkan dengan kendaraan kecil.

Baca Juga: Halo Goweser, Ini Jalur Sepeda yang Disediakan Pemkot Yogyakarta, Dijamin Asyik dan Menantang!

Untuk masuk Obyek Wisata Bukit Panguk Kediwung, pengunjung cukup membayar Rp 9000 per orang (sudah termasuk semua spot foto yang tersedia). Sedang parkir dikenai biaya Rp 3000 untuk sepeda motor dan Rp 5000 untuk mobil.

Jika ingin berkemah, bisa menghubungi petugas yang berjaga di lokasi selama 24 jam. Tak usah takut lapar atau haus, karena di lokasi sudah tersedia warung-warung yang siap menyediakan makanan dan minuman untuk pengunjung.***  

  

 

Halaman:

Editor: Siti Baruni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x