3 Poin Penting yang Wajib Diketahui Terkait Puasa Senin dan Kamis, Apa Saja Manfaat dan Cara Niat Puasa?

- 25 Maret 2021, 12:17 WIB
3 Poin Penting yang Wajib Diketahui Terkait Ilustrasi: Puasa Senin dan Kamis.
3 Poin Penting yang Wajib Diketahui Terkait Ilustrasi: Puasa Senin dan Kamis. /Bagus Kurniawan/Freepik: Miltsova

نَوَيْتُ صَوْمَ يَوْمِ الِاثْنَيْنِ لِلهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma yaumil itsnaini lillâhi ta‘âlâ.

Artinya, "Aku berniat puasa sunah hari Senin karena Allah SWT."

Baca Juga: 10 Orang Tewas Saat kebakaran di Matraman Jakarta Timur, Penyebab Korsleting Listrik

Serta lafal niat puasa sunnah hari Kamis serta dilengkapi transliterasi dan terjemahannya.

نَوَيْتُ صَوْمَ يَوْمِ الخَمِيْسِ لِلهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma yaumil khamīs lillâhi ta‘âlâ.

Artinya, "Aku berniat puasa sunah hari Kamis karena Allah SWT."

 Nabi bersabda, "Berpuasalah, niscaya kami akan sehat". Wallahualam.***

 

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: NU Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah