Harga Emas Antam dan UBS Pegadaian Hari Ini, Jumat 4 Desember 2020 Jelang Akhir Pekan

- 4 Desember 2020, 06:51 WIB
Harga Emas Antam Retro Hari Ini Mulai Rp440 Ribu
Harga Emas Antam Retro Hari Ini Mulai Rp440 Ribu /Pixabay

PORTAL JOGJA - Harga emas selalu berubah setiap waktu. Bila investasi logam mulia emas harus selalu mengecek fluktuasi dan perkembangan harga setiap hari.

Logam mulia emas adalah safe haven atau aset investasi yang aman. Emas dapat menjadi alat investasi jangka panjang yang tak pudar oleh zaman.

Banyak orang memilih investasi emas karena bernilai Likuid. Likuid berarti cair atau fleksibel. Barang mudah dicairkan atau diuangkan dalam waktu cepat. Istilahnya hari ini dijual, saat itu juga cair, terima uangnya.

Baca Juga: KPK Temukan 8 Sepeda Saat Penggeledahan, Edhy Prabowo : Tidak Ada Hubungannya dengan Saya

Pegadaian mempunyai laman resmi untuk mengecek harga emas setiap hari. Harga emas di Pegadaian selalu tersedia. sehingga mudah menjadi panduan informasi setiap hari.

Selain logam mulia emas antam 24 karat juga tersedia produksi PT Usaha Bersama Sejahtera (UBS) Surabaya.

Emas Antam di Pegadaian yang tersedia mulai bobot 2 gram dengan harga Rp 1.921.000. Harga hari ini, Jumat 4 Desemberr 2020 belum ada perubahan dibandingkan kemarin.
Emas produksi UBS ukuran 0,5 gram dengan harga Rp513.000 dan Rp951.000 untuk ukuran 1 gram.

Baca Juga: Terkait Penghadangan FPI Terhadap Polisi Saat akan Temui Rizieq, Kapolri: Kami akan Sikat Semua

Berikut ini daftar harga emas yang dikutip dari laman resmi Pegadaian hari ini. Jumat 4 Desember 2020.

Harga Emas Antam

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: Pegadaian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x