5 Cara membedakan iPhone Asli dan Rekondisi

- 27 Juli 2020, 15:04 WIB
Ilustrasi iPhone. */Net
Ilustrasi iPhone. */Net /

PORTAL JOGJA - iPhone saat ini sedang banyak digunakan oleh masyarakat terutama anak muda. Menawarkan unit yang apik tentu dapat menggaet anak muda untuk menggunakan iphone sebagai handphone sehari-hari mereka. Tapi yang perlu diperhatikan adalah iphone anda rekondisi atau tidak.

Ada beberapa cara untuk membedakan iPhone asli dan iphone rekondisi dari pihak ketiga. Berikut langkah-langkahnya yang berhasil di rangkum dari berbagai sumber:

Mengecek model perangkat

Anda dapat mengecek iPhone anda rekondisi atau tidak dari mengecek model perangkatnya. Buka menu settings> general> about lalu akan muncul keterangan tentang iPhone anda secara komplit.

Baca Juga: Keutamaan Puasa Tarwiyah dan Puasa Arafah

Huruf pertama di model perangkat anda merupakan keterangan apakah iPhone tersebut Original, Refurbished, Replacement.

Berikut keterangannya :

M – merupakan keterangan perangkat anda adalah perangkat baru dan original dari Apple.

F – merupakan keterangan bahwa perangkat tersebut merupakan iPhone

Refurbished atau IPhone bekas yang diperbarui secara resmi oleh Apple.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah