Kiat Sukses CASN Lolos Tes SKD CPNS, Ini Kisi-kisi Soal Ujian Biar Lulus TWK, TIU dan TKP

- 13 September 2021, 12:03 WIB
Ilustrasi BKN pun telah menetapkan kisi-kisi tes SKD CPNS yang harus dipelajari peserta.
Ilustrasi BKN pun telah menetapkan kisi-kisi tes SKD CPNS yang harus dipelajari peserta. /

PORTAL JOGJA - Peserta Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2021 yang masih menunggu jadwal ujian agar memanfaatkan waktu untuk pelajari kisi-kisi soal.

Dengan mempelajari kisi-kisi soal baik menggunakan buku-buku atau download di internet, peserta CPNS lebih siap mental saat mengerjakan dan menjawab semua soal.

Ingat orang yang siap dengan belajar dan berlatih, maka peluang lolos dan mencapai passing grade atau nilai ambang batas yang tinggi lebih besar. Selain itu peserta CPNS agar potensi kelulusan tlebih besar atau lebih tinggi.

Perlu diketahui bahwa salah satu materi ujian SKD adalah Tes Karakteristik Pribadi (TKP) sebanyak 45 nomor.

Baca Juga: Cara Cek Pengumuman Nilai Tes SKD CPNS 2021 Lewat Link Live Score Ujian CAT BKN

Rangkaian tes SKD CPNS 2021 atau seleksi kompetensi dasar telah dimulai pada 2 September 2021dan hingga hari ini Senin, 13 September 2021 masih berlangsun serentak di seluruh Indonesia.

BKN pun telah menetapkan kisi-kisi tes SKD CPNS yang harus dipelajari peserta.

Kepala Pusat Pengembangan Sistem Seleksi BKN Mohammad Ridwan menuturkan, pihaknya sudah menjadwalkan ujian SKD CPNS 2021, baik yang dilaksanakan di tilok milik BKN atau mandiri oleh pihak instansi.

"Silakan cek ke instansi masing-masing, baik di web atau di media sosial, kapan itu ada. Tapi kalau belum ya sudah, tunggu saja," kata Ridwan.

Adapun tes SKD CPNS 2021 akan dilakukan melalui CAT online. Para peserta diminta mulai mempersiapkan diri.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah