Menikmati Pemandangan Abad Kesebelas di Candi Gunung Kawi Tampaksiring Bali

- 26 Februari 2023, 05:43 WIB
Kompleks situs Candi Gunung Kawi Tampaksiring.
Kompleks situs Candi Gunung Kawi Tampaksiring. /BPCB Bali /

Udayana adalah raja yang memerintah Kerajaan Bedahulu dari Wangsa Warmadewa yang paling masyhur di Bali. Udayana memiliki permaisuri bernama Mahendradatta dengan gelar Gunapriya Dharmapatni, yaitu putri Wangsa Isyana dari Kerajaan Medang atau sering disebut juga Mataram Kuno atau Mataram Hindu di Jawa Timur. Dari pasangan ini lahirlah Airlangga, Marakata, dan Anak Wungsu.

 Baca Juga: Tekan Resiko Bencana, Wakil Bupati Sleman Kukuhkan Pengurus Kaltana Margodadi

Setelah Raja Udayana turun tahta, Anak Wungsu menggantikan posisinya antara 1049-1077. Kemudian ketika Raja Udayana wafat, abu jenazahnya disimpan dalam satu candi di komplek Candi Gunung Kawi tersebut.

Komplek Candi Gunung Kawi Tampaksiring suasana tempatnya sunyi tapi dapat membuat perasaan menjadi damai. Rasanya tidak ada kata lain yang pantas menggambarkan alam sekitar Gunung Kawi selain kata indah.***

Halaman:

Editor: Chandra Adi N

Sumber: kebudayaan.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x