Nutrisi dan Kandungan Zat Daun Kelor, Ampuh Obati Asam Urat

- 26 September 2021, 05:42 WIB
Ilustrasi daun kelor, dr. Zaidul Akbar sebut kelor mampu mengatasi kanker bahkan masalah pencernaan.
Ilustrasi daun kelor, dr. Zaidul Akbar sebut kelor mampu mengatasi kanker bahkan masalah pencernaan. /Pixabay / svibhandik

PORTAL JOGJA - Kondisi tubuh yang merasakan nyeri tidak tertahankan hingga rasa panas di area persendian terutama jari kaki, jari tangan, lutut dan pergelangan kaki. Hal ini terjadi akibat makan makanan yang mengandung purin rendah.

Selain makan makanan yang kaya akan kandungan purin tinggi, tetapi juga dapat mengkonsumsi minuman herbal sebagai alternatif menurunkan asam urat salah satunya daun kelor

Nutrisi dan Kandungan Zat Daun Kelor

Daun kelor(Moringa oleifera) memiliki ciri khas daunnya berukuran kecil-kecil. Manfaat lain yang tidak kalah menarik sebagai jamu, teh herbal hingga suplemen.

Baca Juga: 6 Manfaat Daun Kelor Bagi Kesehatan Tubuh

Kemudian juga dapat digunakan obati diabetes sampai kanker. Bahkan kini ramuan daun kelor diolah menjadi bahan masakan.

Nutrisi dan kandungan zat penting yang terkandung daun kelor antara lain: protein, zat besi, vitamin A, magnesium dan miliki antioksidan.

Kandungan zat yang ada daun kelor mengandung senyawa aktif yang disebut dengan flavonoid maupun alkoloid yang dipercaya mencegah pembentukan asam urat. Jenis alkoloid yang bisa hambat asam urat adalah kholkisin.

Kemudian kholkisin ini pula yang membuat sendi tidak lagi bengkak merah. Selain itu ramuan daun kelor dapat mengurangi nyeri persendian serta menurunkan kadar asam urat di persendian.

Selain itu, daun kelor memiliki kandungan kalsium yang tinggi dan bermanfaat kesehatan tulang, gigi serta membantu mencegah osteoporosis.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x