4 Jenis Kurma yang Cocok untuk Anda, Ini Pilihan dari Arab Saudi ke Meja Makan Anda!

- 12 April 2021, 20:26 WIB
 Ilustrasi berbagai kurma di pasaran
Ilustrasi berbagai kurma di pasaran /Bagus Kurniawan/Saj Shafique/Unsplash

Arab Saudi adalah produsen kurma terbesar kedua di dunia. Namun menurut Al-Khamis, kurma Saudi belum dipasarkan dengan baik karena adanya pedagang nakal yang menipu konsumen.

“Selama musim Ramadhan, kurma dikonsumsi dalam jumlah berlebihan di beberapa negara Islam, tapi sayangnya, kurma diekspor ke negara-negara tersebut dari negara penghasil kurma lain dengan kualitas yang jauh lebih rendah dari Kerajaan,” ujar Al-Khamis.

Baca Juga: Daftar Game Bertema Ramadhan, Mulai Jualan Kolak, Cendol Sampai Patroli Sahur, Menarik untuk Dimainkan

Kurma adalah pilihan yang sangat baik dan sehat dan merupakan makanan utama, bersama dengan susu, bagi sebagian besar keluarga di Kerajaan Arab Saudi sejak ratusan tahun yang lalu.

Selain dimakan mentah dan matang, berbagai jenis kurma Arab Saudi juga kini dipersiapkan dalam bentuk lain antara lain sebagai molases, gula kurma, madu kurma dan selai kurma.***

 

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: Arab News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah