Daftar Internet Banking BRI di ATM dan Aktivasi M-Token

- 4 September 2021, 04:59 WIB
Daftar Internet Banking BRI  di ATM dan Aktivasi M-Token
Daftar Internet Banking BRI di ATM dan Aktivasi M-Token /carapedi.id

Langkah berikutnya ketik userID dan password yang telah didapat dari aktivasi di ATM. Kemudian akan di bawa ke halaman beranda dan pilih menu Daftar BRI Mobile.

Selanjutnya ketik semua data yang sesuai instruksi dan pastikan data yang diisi benar. Setelah isi data lakukan konfirmasi dengan klik Ok.

Trik lain agar password dan userID mudah diingat pakai UserID dan password yang unik, tetapi tidak mudah dideteksi.

Jika berhasil ada notasi di email untuk konfirmasi. Kemudian login Internet Banking BRI pilih aktivasi M-Token.

Lalu, akan muncul kolom email, password terus isi dengan benar dan kirim. Maka pesan SMS 3300 muncul yang berisi kode aktivasi M-Token. SMS konfirmasi dikirim dan internet banking BRI telah siap digunakan.***

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah