Harga Emas Hari Ini, Jumat 11 Desember 2020 di Pegadaian, Antam Rp 1.921.000 per 2 Gram

- 11 Desember 2020, 06:08 WIB
Ilustrasi harga emas hari ini, Kamis, 10 Desember 2020.
Ilustrasi harga emas hari ini, Kamis, 10 Desember 2020. /Pixabay/Hamiltonleen

PORTAL JOGJA - Harga emas selalu berubah setiap waktu. Bila investasi logam mulia emas harus selalu mengecek fluktuasi dan perkembangan harga setiap hari.

Logam mulia dapat menjadi alat investasi jangka panjang yang tak pudar oleh zaman. Banyak orang memilih investasi emas karena bernilai Likuid.

Likuid berarti cair atau fleksibel. Barang mudah dicairkan atau diuangkan dalam waktu cepat. Istilahnya hari ini dijual, saat itu juga cair, terima uangnya.

Baca Juga: Profil tim-tim 16 Besar Liga Champions, Siapa Penguasa Eropa Berikutnya?

Pegadaian mempunyai laman resmi untuk mengecek harga emas setiap hari. Harga emas di Pegadaian selalu tersedia. sehingga mudah menjadi panduan informasi setiap hari.

Selain logam mulia emas antam 24 karat juga tersedia produksi UBS.

Emas Antam di Pegadaian yang tersedia mulai bobot 2 gram dengan harga Rp1.921.000. Emas produksi UBS ukuran 0,5 gram dengan harga Rp512.000 dan bobot 1 gram seharga Rp941.000.

Berikut ini daftar harga emas yang dikutip dari laman resmi Pegadaian hari ini. Jumat 11 Desember 2020. Ada emas Antam, Antam Retro, Antam Batik dan UBS.

Baca Juga: Hasil Hitung Cepat Pilkada Medan, Perlawaan PKS-Demokrt=at Akhyar-Salman Melawan Mantu Jokowi

Harga Emas Antam

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: Pegadaian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah