Jadwal dan Lokasi Operasi Pasar Minyak Goreng di Sleman, DIY, Simak Informasi Lengkapnya Hari Ini

- 20 Maret 2022, 06:28 WIB
Harga Minyak Goreng Kemasan Hari Ini di Indonesia: Tertinggi Hampir Rp60.000 per Liter, Terendah Rp14.000
Harga Minyak Goreng Kemasan Hari Ini di Indonesia: Tertinggi Hampir Rp60.000 per Liter, Terendah Rp14.000 /

PORTAL JOGJA - Wilayah Yogyakarta terus melakukan operasi pasar minyak goreng di sejumlah tempat.

Oleh karena itu masyarakat diimbau tidak melakukan panic buying dalam pembelian minyak goreng. Sebab sudah ada jaminan pasokan minyak goreng di Yogyakarta tetap lancar hingga bulan puasa nanti.

Pemkab Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) misalnya terus menggelar operasi pasar minyak goreng khusus untuk warga miskin. Sebanyak 34 ribu liter minyak goreng kemasan dibagikan ke 7 kapanewon. Berikut ini jadwalnya.

Senin 21 Maret 2022

Shift 1 09.00 - 11.00 Balecatur dan Banyuraden (Gamping)

Shift 2 13.00 - 15.00 Ambarketawang dan Nogotirto (Gamping)

Baca Juga: Jadwal Operasi Minyak Goreng Harga 14 Ribu di Sleman, Catat Tanggal dan Lokasinya

Selasa 22 Maret 2022

Shift 1 09.00 - 11.00 Trihanggo (Gamping) dan Tamanmartani (Kalasan)

Shift 2 13.00 - 15.00 Purwomartani dan Tirtomartani (Kalasan)

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah