Panduan Lokasi Rapid Test-Swab Antigen di Yogyakarta, Ini Tempatnya

22 Desember 2020, 21:40 WIB
Seorang warga tampak kesakitan saat menjalani tes cepat (rapid test) antigen setelah terjaring razia karena tidak memakai masker di Pasar Mindahan, Kecamatan Batealit, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, Selasa, 22 Desember 2020. /FOTO ANTARA/Akhmad Nazaruddin Lathif/

PORTAL JOGJA - Bila Anda tinggal di Yogyakarta da sekitarnya. Tidak usah bingung untuk mencari rumah sakit atau poliklinik yang melayani rapis test atau swab antigen.

Rapid test atau swab antigen sebagai salah satu prosedur pemeriksaan untuk mendapat surat keterangan bebas Covid-19. Surat keterangan sudah melakukan rapid test atauswab antigen sebagai surat keterangan bebas covid-19 yang akan digunakan bila bepergian dari satu wilayah ke wilayah lain.

Berikut beberapa rumah sakit dan laboratorium di Jogja yang menyediakan fasilitas pemeriksaan swab antigen. Rumah sakit dan lab di Yogyakarta yang menyediakan pemeriksaan rapid test atau swab antigen.

Baca Juga: Yaqut Cholil Qoumas atau Gus Yaqut Ditunjuk Presiden Joko Jadi Menteri Agama, Ini Komentar Netizen

Baca Juga: Yaqut Cholil Qoumas Ketua Umum GP Ansor yang Jadi Menteri Agama Pilihan Jokowi  

1. RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta di Jl KH Ahmad Dahlan denga jam buka 08.00-15.00 WIB. Telepon (0274) 512653

2. RSUP Dr Sardjito Jl Kesehatan Yogyakarta, Telepon (0274) 631190 atau 08112750500 (hotline)

3. RSU DKT (Soetarto) Kotabaru Yogyakarta (0274) 2920000

4. RSU Panti Rapih Jl Cik Ditiro Yogyakarta Teepon 08274563333

5. RS Elizabeth, Bambanglipuro, Bantul (0274) 367502

6. RSU Rizki Amalia, Lendah Kulon Progo (0274) 7721425

7. RS Siloam Yogyakarta Jl Laksda Adisutjipto, Telepon: 08127971644 atau (0274) 4600900

Baca Juga: Sandiaga Uno Jadi Menparekraf, Sempat Jadi Pengangguran Hingga Pengusaha Sukses di Indonesia

Baca Juga: Komnas HAM Anggap Tak Penuhi Hak Ibu Masuk Pelanggaran HAM

8. RSUD Wates Kulon Progo (0274) 775331 atau (0274) 773169 9.

9. Lab Klinik Parahita 081133321888 atau 081133326888

10. Lab Kimia Farma KF 0070-Yogyakarta, Jalan Adisuvipto No.63 (0274) 489135, KF 0207-Parangtritis, Jalan Parangtritis No.130 (0274) 419745, KF Jalan Kaliurang Km.6 no.48 (0274) 885220

11. Intibios Lab Yogyakarta 082130001433

12. HI-LAB Yogyakarta (0274) 557722

13. Bandara Yogyakarta Internasional Airport(YI) Kulon Progo, Telepon  082220178484 atau 087733531914

Baca Juga: Tak Malu-Malu, 6 Selebritas Tanah Air Ini Kompak Beri Ucapan Hari Ibu

Baca Juga: Ini Pesan Wishnutama ke Sandiaga Uno, Mantan Pesaing Jokowi yang Ditunjuk sebagai Menteri Pariwisata

Selanjutnya informasi harga rapid test atau swab antigen di Yogyakarta. Sesuai ketetapan Pemerintah Pusat dalam Surat Edaran No HK. 02.02/I/4611/2020 yang dikeluarkan per tanggal 18 Desember 2020, batasan tarif tertinggi pemeriksaan rapid test antigen-swab adalah Rp250.000 untuk Pulau Jawa dan Rp275.000 untuk luar Pulau Jawa.

Selain itu masih ada beberapa rumah sakit yang sudah bisa menyediakan rapid tess atau swab antigen mulai pada hari Kamis 24 Desember 2020 yang saat ini tengah mempersiapkannya. ***

Editor: Bagus Kurniawan

Tags

Terkini

Terpopuler