Asteroid Raksasa Dekati Bumi Hari Ini, Jika Ingin Lihat Simak Ini Lamannya

- 21 Maret 2021, 11:12 WIB
Ilustrasi batuan asteroid dekati bumi. /
Ilustrasi batuan asteroid dekati bumi. / /Pixabay/8385

PORTAL JOGJA - Asteroid raksasa akan mendekati bumi. Diperkirakan asteroid raksasa ini berdasarkan pengamatan NASA akan terjadi hari ini Minggu 21 Maret 2021.

Asteroid oleh para peneliti dari NASA diberi nama 2001 F032 Asteroid ini akan berada jarak paling dekat dengan bumi hari ini Minggu, 21 Maret 2021.

Asteroid itu diperkirakan berdiameter kurang dari satu kilometer tepatnya antara 440 hingga 680 meter.

Saat asteroid 2001 F032 mendekat ke Bumi, masyarakat dapat melihatnya secara live pada laman Virtual Telescope pada 22 Maret 2021 pukul 04.00 pagi GMT.

Baca Juga: Posisi Tidur Bisa Cerminkan Kepribadian dan Kesehatan, Ini Tips Agar Tidur Anda Nyaman dan Berkualitas

Baca Juga: Julia Roberts Ternyata Bukan Artis Pertama yang Dipilih Untuk Perannya di Film 'Pretty Woman'

Baca Juga: Airmata Aurel Lebih Banyak Bercucuran Saat Minta Doa Restu Ashanty Daripada Ibu Kandungnya Sendiri

Asteroid 2001 F032 merupakan asteroid terbesar yang mendekati bumi pada tahun 2021 ini. NASA dalam memantau pergerakan asteroid itu, dibantu oleh Pusat Studi Objek Dekat Bumi (CNEOS) mengandalkan teleskop dan radar berbasis darat.

Asteroid ini akan berada dekat dengan planet kita pada jarak 2 juta kilometer atau 5 ¼ kali jarak Bumi ke Bulan.

Sebagaimana diberitakan Semarangku.pikiran-rakyat.com dalam artikel berjudul "Asteroid Raksasa Dekati Bumi 21 Maret Besok, Jika Berubah Arah Bisa Bikin Malapetaka" pada 20 Maret 2021.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: Semarangku


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x