Mendagri Tito Minta PaslonTak Pakai Arak-arakan Saat Daftar di KPU

- 3 September 2020, 20:56 WIB
LOGO KPU jelang Pilkada 2020.*
LOGO KPU jelang Pilkada 2020.* /KPU Depok/

Penfadtaran calon di KPU akan dimulai Jumat (4/8/2020) hingga Minggu (6/9/2020). Setelah itu KPU akan meneliti dan memverifikasi berkas-berkas pendaftaran.

Setelah ada verifikasi, pada Rabu (23/9/2020), KPU akan mengumumkan kandidat di 270 daerah yang akan ikut pilkada serentak. Di hari itu pula, para kandidat boleh mulai berkampanye hingga Sabtu (5/12/2020). Hari pemilihan pilkada serentak seluruh Indonesia pada Rabu (9/12/2020). *

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah