PGRI Minta Seleksi PPPK Guru HonoreDitunjau Ulang, Kemendikbudristek: 17 Kabupaten Ada Masalah Seleksi Tahap I

- 27 September 2021, 14:03 WIB
PGRI Minta Rekrutmen PPPK Guru Ditunjau Ulang, Kemendikbudristek: 17 Kabupaten Ada Masalah Seleksi Tahap I
PGRI Minta Rekrutmen PPPK Guru Ditunjau Ulang, Kemendikbudristek: 17 Kabupaten Ada Masalah Seleksi Tahap I /Antara/Destyan Sujarwoko

Unifah mengatakan masa pengabdian, dedikasi, dan kinerja guru honorer yang berusia 35 tahun ke atas mestinya dipertimbangkan dalam seleksi PPPK.

Selain itu, ia melanjutkan, rekrutmen guru di daerah terdepan, terluar, dan tertinggal (3T) sebaiknya dilakukan melalui seleksi antarsesama guru honorer di daerah tersebut dengan mempertimbangkan masa pengabdian dan dedikasi mereka.

PGRI juga meminta Kemendikbudristek meninjau ulang tingkat kesukaran soal ujian kompetensi teknis dalam seleksi PPPK yang dinilai terlalu menekankan pada aspek kognitif.

“Bagi mereka yang dinyatakan tidak memenuhi ambang batas seleksi tetap diberikan kesempatan mengikuti seleksi pada masa mendatang setelah melalui proses pembinaan,” pungkas dia. ***(Nicolaus Paath/PortalSulut.com)

 

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: PortalSulut.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah