Fenomena Awan Arcus Terlihat di Pesisir Pantai Polewali Mandar, ini Potensi Bahaya yang Bisa Terjadi

- 19 Januari 2021, 13:35 WIB
Awan arcus, yang bentuknya menyerupai ombak tsunami, Terlihat di pesisir Polewali Mandar Sulawesi Barat.
Awan arcus, yang bentuknya menyerupai ombak tsunami, Terlihat di pesisir Polewali Mandar Sulawesi Barat. /Tangkapan layar Instagram@zakirsabara_h.wata/

Disampaikan juga bahwa awan arcus merupakan awan yang lazim terjadi meskipun fenomena ini jarang terjadi.

Di sisi lain, walaupun lazim terjadi, awan arcus juga memiliki potensi bahaya. Fenomena awan arcus ini dapat menimbulkan angin kencang dan hujan lebat yang dapat disertai kilat atau petir di sekitar lokasi pertumbuhan awan.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Malam ini: Andin Tinggalkan Aldebaran dan Reyna

Disampaikan juga bahwa terjadinya awan arcus ini tidak ada kaitannya dengan potensi gempa atau tsunami maupun hal-hal mistis lainnya.

Sebagai informasi, beberapa waktu lalu, fenomena awan arcus juga sempat terjadi di Daerah Istimewa Yogyakarta.

Awan arcus tersebut bahkan terlihat sangat jelas melintasi bandara terbesar yang terletak di Kulon Progo yakni Yogyakarta Internasional Airport (YIA). ***

 

Halaman:

Editor: Andreas Desca Budi Gunawan

Sumber: Instagram @bpptkg BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah