Bansos BPNT Rp200 Ribu Cair Hingga Desember 2021, Ini Cara Daftarnya

- 11 Januari 2021, 11:32 WIB
Bantuan
Bantuan /Bagus Kurniawan/portaljogja.com

PORTAL JOGJA – Pemerintah Indonesia melalui kementerian sosial pada tahun ini masih memberikan berbagai bantuan sosial atau bansos.

Pemerintah memberikan 3 bantuan sosial melalui kementerian sosial. Pemberian bansos dilakukan secara bertahap pada tahun 2021 ini.

Salah satu dari 3 bantuan sosial atau bansos itu adalah Bantuan Pangan Non Tunai atau BPNT.

Baca Juga: Melanie Subono Sindir Kapten Vincent yang Bikin Konten di Lokasi Jatuhnya Sriwijaya Air

Baca Juga: Cara Pencairan Bansos BST Kemensos, Ini Dokumen yang Harus Dibawa

Bansos BNPT Rp200 Ribu atau yang tadinya bernama Bansos Sembako akan dicairkan pemerintah hingga Desember 2021.

Oleh karena itu pastikan anda atau keluarga mendapatkan bantuan tersebut. Berikut ini caranya agar dapat bantuan.

Sebagaimana diberitakan Fixindonesia.pikiran-rakyat.com dalam artikel berjudul "Buruan Daftar Bansos BPNT Rp200 Ribu Cair Hingga Desember 2021, Ini Caranya" pada 11 Januari 2021.

Program Bantuan Pangan Non Tunai/sembako (BPNT) kembali disalurkan ditahun 2021 ini namun sudah berbentuk uang tunai sebesar Rp200 ribu.

Baca Juga: Arnold Schwarzenegger Kecam Aksi Kerusuhan di Capitol dan Sebut Trump Sebagai Presiden Terburuk

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: fixindonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah