Lowongan Kerja Januari, Kesempatan Berkarir di Jakarta Smart City, Ada Banyak Formasi

18 Januari 2021, 22:45 WIB
ilustrasi. /- Foto : Freepik

PORTAL JOGJA- Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Jakarta Smart City (JSC) membuka lowongan pekerjaan untuk berbagai posisi.

Dikutip dari akun resmi Instagram Jakarta Smart City @jsclounge,  berikut selengkapnya posisi yang tersedia beserta syarat pendaftarannya.

Posisi yang tersedia meliputi :

Divisi Analisa Data

  • Business Analyst
  • Data Scientist Junior
  • Data Scientist Senior
  • Data Engineer
  • Junior Data Analyst

Baca Juga: Lansia di Inggris Jadi Kelompok Prioritas Vaksinasi Pertama

Divisi Pengembangan dan Analisa Produk

  • Senior Research Scientist
  • Data and Research Analyst
  • Compliance Officer
  • Product Analyst
  • Account Officer

Divisi Komunikasi

  • Graphic Designer Senior
  • Social Media Officer
  • Photographer/Videographer Senior

Divisi Pemasaran

  • PME - Product Marketing Executive

Baca Juga: Gubernur DIY Minta Tambahan Tempat Tidur, Sri Sultan : Hanya untuk Pasien Kriteria Sedang-Berat

Divisi Pusat Data dan Jaringan

  • Network Technical Support
  • Security System Support
  • Network Field Operation

Divisi Pengembangan Produk dan Layanan

  • Head of IT Development
  • System Analyst
  • Backend Developer Senior dan Junior
  • Frontend Developer Senior dan Junior
  • Senior dan Junior Android Developer
  • Senior dan Junior iOS Developer
  • Senior Web Spatial Developer
  • Junior UI/UX
  • Technical Writer
  • Quality Analyst

Baca Juga: Tim DVI Polri Identifikasi 5 Jenazah Tambahan, Total 29 Korban Sriwijaya Air SJ-182

Untuk dapat mendaftar lowongan kerja di JSC, pelamar haru mempersiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Di antaranya :

  • Surat lamaran
  • Curriculum vitae (CV) dan portofilio
  • Fotokopi KTP atau Surat Keterangan Domisili/akan berdomisili bagi penduduk dari luar Jabodetabek
  • Fotokopi Ijazah dan Transkrip Nilai
  • Fotokopi Sertifikat Keahlian (sesuai posisi yang diminati)
  • Fotokopi Serfitikat/Surat Keterangan Pendukung lainnya
  • FotokopiSurat Keterangan Gaji (tempat bekerja sebelumnya bagi yang sudah memiliki pengalaman kerja)
  • Fotokopi Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)
  • Fotokopi Bukti Setor Pajak Terbaru (bagi yang sudah memiliki pengalaman kerja)
  • Print out e-Filling terbaru (bagi yang sudah memiliki pengalaman kerja)
  • Fotokopi Kartu Keanggotaan BPJS Kesehatan atau asuransi kesehatan lainnya (jika ada)

Baca Juga: Jokowi Instruksikan 3 Upaya Penanganan Banjir di Kalimantan Selatan 

Pendaftaran paling lambat 20 Januari 2021 melalui bit.ly/rekrutmenjsc2021.***

 

Editor: Siti Baruni

Tags

Terkini

Terpopuler