Jembatan Kereta Api di Sleman, Arsitekrur Peninggalan Belanda yang Tersisa

- 12 Juli 2020, 14:20 WIB
Jemabatan kereta api di Sleman.
Jemabatan kereta api di Sleman. /Bagus Kurniawan/(bagus kurniawan)

Dari dasar sungai Bedhog hingga atas jembatan dierkirakan mencapai ketinggian lebih dari 20 meter.

Baca Juga: Bank di AS Minta Karyawan hapus TikTok dari Ponsel

"Banyak mahasiswa yang datang untuk mempelajari jembatan ini," ungkap Nugroho, salah satu warga yang tinggal di dekat jembatan.

Menurutnya, mereka yang datang sering memotret bagian atas jembatan dan tembok di pinggir sungai. Sedangkan lebar sungai juga lebih dari 50an meter.

"Yang dipelajari selain tembok pondasi bawah juga bangunan lengkung yang jadi penyangga," katanya.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca DIY 12 Juli 2020

Meski sudah tak ada kereta api yang lewat, bangunan ini jadi bangunan bersejarah dari jalur kereta Joga-Magelang. Diperkirakan tembok jembatan sudah berusia lebih dari 100 tahun. Jalur ini dulunya dipakai untuk mengangkut gula dari pabrik gula Medari sebelum jadi pabrik tekstil. (****)

 

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah