5 Smartphone Harga Rp 1 Juta-an Ini Bisa Jadi Pilihan

- 16 Oktober 2020, 15:35 WIB
Samsung Galaxy A01 Core dibanderol dengan harga di bawah Rp 1 juta.
Samsung Galaxy A01 Core dibanderol dengan harga di bawah Rp 1 juta. /- Foto : Samsung

Dengan layar 6 inci, pengguna Advan G2 Pro apat menikmati konten dengan nyaman.Begitu pun saat berselancar di dunia maya.

Baca Juga: Positif Covid-19, Valentino Rossi Kecewa Absen dari MotoGP Aragon

Selain itu, dengan baterai 3200 mAh, Advan G2 Pro dapat diandalkan untuk pemakaian sehari-hari, mulai dari chatting hingga membuka sosial media.

Selain itu, Advan G2 Pro yang didukung RAM 3 GB dan memori internal 32 GB memungkinkan penggunanya menyimpan file tanpa harus sering-sering khawatir memori penuh.  Sedang untuk kebutuhan foto, Advan G2 Pro dibekali kamera belakang 13 + 2 MP dan kamera depan 5 MP.

Harga :

  • Advan G2 Pro RAM 3GB Storage 32 GB Rp 1.099.000

Advan G2 Plus

Dengan harga yang terjangkau,Advan G2 Plus hadir dengan tampilan Full View yang nyaman. Layarnya berjenis IPS seluas 5,7 inci dengan resolusi HD Plus. Selain untuk pemakaian dasar, ADvan G2 Plus layak menjdi media hiburan, seperti menonton video hingga bermain game.

Baca Juga: Cara dan Bahan Membuat Media Tanam yang Subur Bagi Tanaman Hias dan Sayuran

Advan G2 Plus yang didukung chipset MediaTek MT6737 semakin layak diperhitungkan dengan RAM 3 GB dan memori internal 32 GB yang dimilikinya. 

Untuk Anda yang suka berfoto, tak perlu khawatir karena Adwan G2 Plus membawa serta Kamera Belakang 13 MP dan kamera depan 8 MP. Sedang untk penyimpan daya, Advan G2 Plus dilengkapi baterei 4000 mAh. 

Halaman:

Editor: Siti Baruni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x