Kesempatan Berkarir di Bank Indonesia, Simak Cara Daftarnya Di Sini

- 25 Juli 2021, 08:39 WIB
Lowongan kerja Bank Indonesia.
Lowongan kerja Bank Indonesia. /Foto : tangkapan layar Instagram @kemnaker/

PORTAL JOGJA -  Bank Indonesia membuka kesempatan bagi tenaga kerja Indonesia yang siap bekerja secara professional untuk bergabung bersama Bank Indonesia melalui jalur Pendidikan Calon Pegawai Muda (PCPM).

Syarat administrasi pendaftaran :

Warga Negara Indonesia (WNI).

Telah menyelesaikan masa studi jenjang pendidikan Sarjana (S1) / Pasca Sarjana (S2).

Lulusan dari bidang studi:

  • Statistika
  • Matematika
  • Teknik Industri
  • Teknik Informatika
  • Sistem Informasi
  • Ilmu Komputer
  • Ilmu Ekonomi/Studi Pembangunan
  • Ilmu Ekonomi Syariah/Islam
  • Manajemen
  • Akuntansi
  • Keuangan
  • Ilmu Hukum
  • Ilmu Komunikasi

Baca Juga: Jadwal Acara RCTI Minggu 25 Juli 2021,Sinetron Ikatan Cinta dan MasterChef Indonesia

Untuk lulusan perguruan tinggi dari luar negeri, memiliki bidang studi yang setara dengan bidang studi di atas.

Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3,00 (skala 4,00).

Lulusan perguruan tinggi luar negeri yang tidak termasuk dalam Top 50 QS World University Rankings tahun 2021 diwajibkan untuk:

  • Memberikan hasil penyetaraan ijazah dari Ditjen Dikti.
  • Memberikan hasil penyetaraan transkrip nilai yang diraih dari Ditjen Dikti.
  • Menyampaikan bukti hasil penyetaraan Ijazah dan Transkrip nilai pada saat dinyatakan lolos untuk mengikuti Seleksi Tahap Tes Kesehatan dan Psikiatri.

Usia per tanggal 24 Juli 2021:

Halaman:

Editor: Siti Baruni

Sumber: Rekrutmen BI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x