Bipang Ambawang, Babi Panggang dari Kalimantan yang Viral karena Video Jokowi

- 8 Mei 2021, 17:36 WIB
Bipang atau Babi Panggang Khas Ambawang yang menjadi trending di Twitter.*
Bipang atau Babi Panggang Khas Ambawang yang menjadi trending di Twitter.* /instagram.com/@bipangambawang

Baca Juga: Pemeran Baru Sinetron Ikatan Cinta, Sakti atau Arick Pramana Ternyata Pemilik Mie Yamin Kriwil

Baca Juga: Park Bo Young dan Seo In Guk Bintang Drakor Doom At Your Service Ini Miliki 5 Kesamaan

Jokowi menyampaikan rekomendasi Bipang Ambawang dari Kalimantan ini pada sebuah video berjudul: 05.05 Hari Bangga Buatan Indonesia yang diunggah di channel YouTube Kementerian Perdagangan pada 5 Mei 2021.

Menu masakan seperti apa Bipang Ambawang?

Di wilayah Jawa dan Bali nama babi panggang juga dikenal. Bahkan ada menu babi anggang yang disebut Bicap atau babi dengan dilumuri bumbu kecap serta rempah-rempah. Selain itu ada juga babi guling.

Dari akun instagram @bipangambawang, makanan ini merupakan salah satu olahan daging babi.

Bipang Ambawang merupakan babi panggang yang berasal dari Ambawang, Kalimantan Barat.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 8 Mei 2021: Ricky ri Rumah Sakit Akal-akalan? Kebohongan Martin Bakal Terbongkar

Bipang Ambawang diklaim memiliki lemak yang sedikit dengan daging yang lembut dan kulit garing.

Bipang terbuat dari babi kampung muda yang berumur 3-5 bulan dengan bobot 10-20 kg.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: YouTube Kementerian Perdagangan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah