Tips Memilih Helm Sepeda, Pastikan Aman dan Nyaman

- 4 September 2020, 10:19 WIB
Helm Sepeda
Helm Sepeda /

Baca Juga: Hujan Landa DIY Dua Hari Terakhir, Ini Penjelasan BMKG

5. Cek lubang ventilasi

Lubang ventilasi bukan hanya pemanis helm. Lubang-lubang ini berfungsi agar udara memiliki jalur masuk dan keluar, sehingga kulit kepala Anda tidak cepat gerah dan kepanasan. Memang setiap jenis helm sepeda memiliki system ventilasi yang berbeda, pilihlah helm dengan ventilasi yang baik. Apabila helm terasa sejuk saat digunakan, maka ventilasi helm tersebut termasuk baik.

6. Pastikan tali pengikat

Tali pengikat sebaiknya ada dalam setiap helm sepeda untuk menahanya tetap pada posisi. Pilih material yang kuat agar tidak mudah lepas sehingga tetap melindungi kepala ketika terjadi benturan. Jangan sampai saat terjadi benturan helm Anda malah terlepas. Tali pengikat dagu dianggap ideal ketika membentuk seperti huruf V tepat dibawah telinga. ****

 

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: sepeda.me


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah