Wisata Unik! Menara Effels dari Bambu Ada di Pesona Taman Bunga Papringan Magelang

- 19 Juni 2021, 05:15 WIB
Pemandangan menara di taman bunga Papringan sawangan Magelang
Pemandangan menara di taman bunga Papringan sawangan Magelang /Bgus Kurniawan/Instagram@wisatapapringan

PORTAL JOGJA - Saat berkunjung ke daerah Sawangan, Kabupaten Magelang akan menjumpai beberapa destinasi wisata alam.

Daerah ini memiliki tempat wisata yang ngehits mulai dari Ketep Pass hingga wisata alam Papringan cocok sebagai alternatif wisata.

Berada di kawasan lereng Gunung Merapi dan Gunung Merbabu terletak1500 meter dari permukaan laut menjadi salah satu rekomendasi wisata bagi Anda dan keluarga.

Harga tiket masuk dan rute menuju taman wisata Papringan

Harga tiket masuk ke taman wisata Papringan tergolong murah Rp. 6000
Rute menuju ke taman wisata Papringan.

Baca Juga: Keindahan Candi Selogriyo di Windusari, Magelang, Suasananya Seperti Ubud Bali

Jam Operasional taman wisata Papringan

Taman wisata Papringan dibuka setiap hari dari hari Senin- Minggu pukul 07.00- 17.30

Lokasi taman wisata Papringan

Lokasi : Papringan, Gondowangi, Sawangan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah 56481

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x