Wisata Unik! Menara Effels dari Bambu Ada di Pesona Taman Bunga Papringan Magelang

- 19 Juni 2021, 05:15 WIB
Pemandangan menara di taman bunga Papringan sawangan Magelang
Pemandangan menara di taman bunga Papringan sawangan Magelang /Bgus Kurniawan/Instagram@wisatapapringan

Kolam ikan dibangun dengan dikawasan taman wisata Papringan ini berbentuk beragam mulai bentuk kolam bulat hingga berbentuk huruf L.

Beragam bentuk kolam ikan ini dihiasi beragam jenis ikan mulai ikan koi hingga ikan predator .

Kolam-kolam ini tidak sekedar sebagai hiasan taman wisata Papringan, tetapi kolam ikan yang lain ada berbeda yakni sebagai kolam ikan terapi.

Terapi untuk kaki wisatawan dengan gigitan ikan yang menggelitik untuk kesehatan

Gasebo

Gasebo terbuat dari bambu pilihan yang dibuat sedemikian rupa hingga menjadi sebuah gazebo menarik .

Gazebo yang ada di taman wisata Papringan dibuat berbeda dari gasebo pada umumnya .

Gasebo taman wisata Papringan ini multifungsi. Wisatawan bisa beristirahat setelah menjelajah kawasan taman wisata Papringan .

Tidak hanya sebagai tempat istirahat. Gasebo ini bisa sebagai tempat bersantap bersama keluarga atau teman. Atau bisa juga untuk ibadah shalat. ***

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah