6 Kue Kering, Resep dan Cara Membuat untuk Hidangan Lebaran, Kue Semprit, Kue Kering Jahe

- 6 Mei 2021, 17:57 WIB
Ilustrasi Kue Kering.
Ilustrasi Kue Kering. /varintorn/Pixabay/varintorn

Baca Juga: Larangan Mudik Berlaku Hari Ini, Wiku Adisasmito Ingatkan Masyarakat Tidak Memaksakan Diri Untuk Mudik

Cara membuat kue kering berikut ini.

1. Kue Kering Mentega

Kue kering mentega. Jenis kue kering yang satu ini biasanya disajikan dalam toples yang rapat untuk memberikan tekturnya tetap renyah dan nikmat.

Kue kering mentega terbuat dari olahan mentega tawar yang dipadu dengan terigu, soda kue, topping selai kacang yang halus serta bahan-bahan lainnya. Disajikan dengan tahap proses pemanggangan hingga kering dan matang, banyak sekali resep cara pembuatannya.

Bahan-bahan yang diperlukan
Selai kacang halus, 175 gram
Tepung terigu (ayak halus), 120 gr
Kacang tanah kupas (panggang dan cincang kasar), 50 gram
Soda kue (ayak halus), ½ sdt
Mentega tawar, 100 gram
Gula halus, 100 gram
Gula palem, 60 gram
Vanili bubuk, ½ sdt
Telur ayam, 1 btr

Cara pembuatannya

Siapkan mentega lalu kocok dan campurkan dengan gula palem, gula halus,vanili, dan selai kacang, aduk merata dan kocok hingga menjadi halus dan lembut. Kemudian tambahkan dengan telur, kocok kembali sampai merata.

Baca Juga: Kematian Kedua Akibat Vaksin Astrazeneca di Kanada, Sebelumnya ada 5 Kasus Pembekuan Darah Setelah Vaksinasi

Selanjutnya masukkan terigu dan soda kue kedalam adonan tadi, aduk hingga tercampur rata dan menjadi adonan kue mentega. Setelah adonan kue mentega jadi, bentuk adonan menyerupai bulatan lalu tekan samapi bentuknya melebar.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah