Menkes Malaysia Umumkan Kasus Omicron, Dirjen Kesehatan Noor Hisyam Minta Warga Tak Panik

- 3 Desember 2021, 21:26 WIB
Direktur Jenderal Kesehatan Tan Sri Dr Noor Hisham Abdullah  meminta warga Malaysia tak panik soal varian Omicron.
Direktur Jenderal Kesehatan Tan Sri Dr Noor Hisham Abdullah meminta warga Malaysia tak panik soal varian Omicron. /Foto : Instagram @dghisham/

Khairy memastikan, regulasi yang berlaku saat ini dan kepatuhan yang ketat terhadap SOP Covid-19 sudah cukup untuk menangani varian kekhawatiran, termasuk Omicron.

“Untuk Omicron, ini membuktkan bahwa sistem bekerja,” kata Khairy seperti dikutip Malay Mail. “Jika semua orang berpegang pada aturan, kita bisa menahannya, tapi kita semua harus menerima kemungkinan kasus Omicron di sini di Malaysia seperti juga di negara lain,'' imbuhnya.***

Halaman:

Editor: Siti Baruni

Sumber: Malay Mail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah