Kartu Prakerja Gelombang 17 Dibuka, Alumni Prakerja Bisa Dapat Bantuan Rp10 Juta, Begini Cara dan Syarat

- 6 Juni 2021, 08:48 WIB
Kartu prakerja gelombang 17 resmi dibuka
Kartu prakerja gelombang 17 resmi dibuka /Prakerja.go.id

PORTAL JOGJA - Alumni Prakerja bisa mendapatkan bantuan intensif dari pemerintah RI lewat KUR. Ini merupakan salah satu keuntungan bagi masyarakat yang mengikuti pelatihan dari prakerja.

Pendaftaran kart prakerja gelombang 17 saat ini telah dimulai. Oleh karena itu segera mendaftarkan karena kuota yan tersedia sekitar 44 ribu.

Peserta Kartu Prakerja gelombang 17 juga bisa memperoleh bantuan Rp10 juta ini dengan cara mendaftarnya di www.prakerja.go.id berikut insentif lainnya yang diikuti dan survei.

Selanjutnya mengikuti program-program pelatihan yang ditawarkan Prakerja sampai selesai.

Baca Juga: Daftar Kartu Prakerja Gelombang 17, Cek Syarat dan Caranya Bila mendaftar, Berikut Syarat Utama

Baca Juga: Lowongan Kerja PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Dibuka Hingga 9 Juni, Berikut Ketentuannya

Sesudah mengikuti pelatihan peserta Prakerja dan dinyatakan lolos dalam program kartu Prakerja peserta akan peroleh insentif Rp 2,4 juta.

Sesudah peserta menyelesaikan seluruh pelatihan. Dengan rincian insentif Rp600 ribu yang dibayar selama 4 bulan.

Tidak hanya bantuan intensif sebesar Rp 600 ribu selama 4 bulan. Pemerintah mulai tahun 2021 mulai menyalurkan bantuan modal Rp 10 juta.

Bantuan intensif Rp10 juta tersebut ditujukan bagi alumni peserta kartu Prakerja lewat program kredit usaha rakyat Super mikro.

KUR Super mikro ini khusus bagi mereka alumni kartu Prakerja yang telah menyelesaikan seluruh pelatihan. Ada syarat lain untuk memperoleh KUR super mikro.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 17 RESMI Dibuka, Berikut Info Syarat dan Cara Daftar Terbaru

Selain sudah selesaikan seluruh pelatihan, peserta juga harus mampu menunjukkan sertifikat elektronik pelatihan yang telah diikuti.

Bantuan maksimal Rp10 juta tersebut dapat diperoleh melalui bank-bank mitra pemerintah dan lembaga pembiayaan dalam program kartu Prakerja.

Bantuan Rp 10 juta, para alumni gelombang 1-12 juga bisa mendapatkannya dengan syarat mampu tunjukkan sertifikat elektronik dan selesaikan seluruh pelatihan

Syarat-syarat penerima bantuan KUR Super Mikro selain sertifikat elektronik. Yaitu peserta kartu Prakerja gelombang 1-12 tahun 2020 yang memilih berwirausaha usai menjalani pelatihan yang.

Jumlah peserta penerima SK kartu Prakerja dari gelombang 1-12 diperkirakan berjumlah 5,9 orang.

Dilansir Antara 6 Juni 2021 menyebut sebagian peserta kartu Prakerja yang tidak bekerja, 17 persen di antaranya sudah berhasil menjadi seorang berwirausaha.

Baca Juga: Ikatan Cinta 6 Juni 2021: Elsa Makin Terjepit, Tamatkah Nasibnya, Andin Cecar Mang Dadang, Nino Mulai Emosi

Jumlah alumni kartu Prakerja yang berwirausaha seusai mengikuti pelatihan berjumlah 19.500 orang.

Sebanyak 19.500 orang inilah yang memiliki kesempatan memperoleh bantuan tambahan intensif KUR Super Mikro sebesar maksimal Rp 10 juta

Bantuan intensif KUR Super Mikro Rp 10 juta yang dilakukan pemerintah RI, sebagai langkah bagian Program Pemulihan Ekonomi Nasional ( PEN)

Tujuan lain dari bantuan KUR Rp 10 juta kepada alumni kartu Prakerja yang dilakukan pemerintah RI untuk menyediakan skema pembiayaan yang murah dan mudah.

KUR adalah kredit pembiayaan modal kerja atau investasi kepada badan usaha, debitur individu.

Kemudian juga kelompok usaha yang produktif, tetapi belum memiliki agunan tambahan belum cukup.

Pemerintah terus melakukan dan mendorong skema pemberdayaan yang berkelanjutan.

Salah satunya fasilitas program kredit usaha rakyat bagi wirausaha alumni peserta kartu Prakerja yang terkena PHK.***

 

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah