Arahan Menko Airlangga, Kemenkop UKM Perpanjang Subsidi Bunga Kredit Usaha Rakyat (KUR)

- 20 Januari 2021, 18:50 WIB
Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto pernah terjangkit Covid-19.
Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto pernah terjangkit Covid-19. /Instagram.com/@airlanggahartarto_official

Selanjutnya disusul masyarakat lainnya sejumlah 77,4 juta orang, dengan pendekatan klaster sesuai ketersediaan vaksin.

Baca Juga: Nindy Ayunda Gugat Cerai Saat Suami Hadapi Perkara Narkoba

Pada triwulan IV 2020, ekonomi Indonesia diproyeksikan mengalami perbaikan dan akan berlanjut hingga pada 2021 yang diperkirakan tumbuh di kisaran 4,5-5,5 persen dengan indikator kinerja industri dan kegiatan dunia usaha juga akan semakin baik di triwulan I 2021.

"Meskipun saat ini masih ada pembatasan sosial, namun akan kita dorong dalam waktu setahun ini," ujar Menko Airlangga.

Terkait hal itu Kemenkop UKM akan terus memacu penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) di 2021 ini agar mendorong dan mengembangkan UMKM untuk membantu pemerataan dan pertumbuhan ekonomi secara nasional.

Baca Juga: Ramalannya tentang 2021 Menimbulkan Keresahan, Mbak You : Saya Minta Maaf

Plafon penyaluran KUR 2021 akan bertambah jadi Rp253 triliun. Adapun jenis KUR yang disalurkan Kemenkop UKM 2021 adalah:

1. Supermikro sampai dengan Rp10 juta
2. Kecil Rp50-Rp500 juta
3. Mikro Rp10 juta-Rp50 juta
4. Tenaga Kerja Indonesia (TKI) sampai dengan Rp25 juta.***

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x