Setelah Sempat Terpuruk, Harga Emas Antam Alami Kenaikan Siginfikan Hari ini

- 16 Desember 2020, 09:20 WIB
Ilustrasi harga emas, update tanggal 16 Desember 2020
Ilustrasi harga emas, update tanggal 16 Desember 2020 /Stevebidmead/Pixabay

PORTAL JOGJA - Setelah sempat mengalami keterpurukan pada perdagangan beberapa waktu lalu, Hari ini, Rabu 16 Desember 2020, harga emas Antam akhirnya menguat.

Penguatan yang terjadi pada harga emas ini terbilang cukup signifikan yaitu Rp11.000 per gram dari harga Rp951.000 menjadi Rp962.000.

Sementara itu harga perak terangkat Rp300 per gram dari harga Rp11.600 menjadi Rp11.900.

Baca Juga: Pantau TC di Yogyakarta, Ini Pesan Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan ke Timnas U-16

Kemudian untuk buyback emas Antam juga naik Rp12.000 per gram dari harga Rp831.000 menjadi Rp843.000.

Dikutip dari situs logammulia.com, secara rinci harga emas Antam di pasar spot (belum termasuk pajak), yaitu :

1. Emas batangan seberat 0,5 gram sebesar Rp531.000

Baca Juga: Harga Emas Pegadaian Rp Rp1.921.000 per 2 Gram, Hari Ini, Rabu 9 Desember 2020 - Antam dan UBS

2. Emas batangan seberat 1 gram sebesar Rp962.000

Halaman:

Editor: Andreas Desca Budi Gunawan

Sumber: Logam Mulia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x