Salim Said Hibahkan Ribuan Bukunya ke Perpustakaan UII Yogyakarta

- 10 November 2022, 16:38 WIB
Prof Salim Said bersama Rektor UII Prof Fathul Wahid saat peluncuran Salim Said Corner di Perpustakaan UII, Kamis 10 Vovember 2022
Prof Salim Said bersama Rektor UII Prof Fathul Wahid saat peluncuran Salim Said Corner di Perpustakaan UII, Kamis 10 Vovember 2022 /Chandra Adi/@portaljogja.com/

Fathul Wahid kemudian menghubungi Salim SaidProf Salim, hingga akhirnya di bulan Januari 2021, kedua belah pihak sepakat menandatangani kontrak penyerahan buku secara bertahap.

Baca Juga: Regenerasi Lingkungan FTSP UII Tebar 2000 Ikan di Embung Ladukan

Peluncuran Salim Salim Said Corner yang berisi koleksi buku-buku milik Salim Said di Perpustakaan UII ini, bertepatan dengan hari ulang tahun Salim Said yang lahir pada 10 November 1943.

Salim Said adalah seorang akademisi sekaligus penulis legendaris di Indonesia. Membaca buku adalah hobinya dan semangat menulis sudah terasah sejak ia masih remaja. Koleksi buku yang ia baca kini tersedia di Salim Said Corner Perpustakaan UII Yogyakarta.*** 

 

Halaman:

Editor: Chandra Adi N


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah