Daftar Instansi yang Tak Wajibkan Sertifikat TOEFL bagi Pelamar CPNS dan PPPK 2021

- 12 Juli 2021, 14:57 WIB
Daftar Instansi yang Tak Wajibkan Sertifikat TOEFL bagi Pelamar CPNS dan PPPK 2021
Daftar Instansi yang Tak Wajibkan Sertifikat TOEFL bagi Pelamar CPNS dan PPPK 2021 /

PORTAL JOGJA - Pendaftaran CPNS dan PPPK 2021 masih dibuka hingga tanggal 21 Juli 2021. Masih ada kesempatan bagi peamar untuk memilir formasi yang akan dilamar sesuai kemampuan, ijazah dan jenjang pendidikan.

Berikut jadwal lengkap seleksi CPNS dan PPPK 2021:

1. Pengumuman seleksi: 30 Juni-14 Juli 2021
2. Pendaftaran seleksi: 30 Juni-21 Juli 2021
3. Pengumuman hasil seleksi administrasi: 28-29 Juli 2021 - Masih ada waktu untuk calon pendaftar melamar CPNS dan PPPK di tahun 2021.

Sejumlah instansi pemerintah ada yang mewajibkan peserta untuk melampirkan sertifikat TOEFL saat mendaftar CPNS dan PPPK 2021.

Namun ada beberapa instansi pemerintah yang juga tidak melampirkan sertifikat TOEFL dalam persyaratan saat pendaftaran.

Baca Juga: CPNS dan PPPK 2021: Sarjana Pendidikan Bisa Melamar di Instansi Non Guru Berikut Daftarnya

Bagi yang tidak mempunyai sertifikat TOEFL ini kesempatan kamu untuk memilih dan mendaftarkan segera sebeum enutupan.

Sertifikat TOEFL merupakan bukti bahwa peserta memiliki kemampuan bahasa Inggris yang baik.

Berikut 10 Instansi yang Tak Mewajibkan Sertifikat TOEFL:

1. Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN)

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah