BPKH: Dana Kelolaan Haji Tahun 2020 Naik 15 Persen Jadi Rp 143,1 Triliun

- 13 Januari 2021, 18:43 WIB
Anggito Abimanyu Kepala BPKH/
Anggito Abimanyu Kepala BPKH/ /Jurnal Presisi/Antara

"Sebuah program yang cukup signifikan di tahun ini. Kemarin kami sudah mulai melakukan audiensi dengan Bapak Menteri Agama yang baru. Kami sudah menyepakati adanya Integrasi Sistem Keuangan Haji bersama Kemenag dalam program Transformasi Digital yang sudah kita mulai sejak awal 2020," kata Anggito Abimanyu.

Baca Juga: Komentari Pernikahan Indah Permatasari, Ernest Prakasa Ungkap Sifat Arie Kriting

Anggota BPKH Bidang Keuangan dan Manajemen Risiko Acep Riana Jayaprawira menegaskan bahwa dana kelolaan haji dikelola BPKH secara profesional pada instrumen syariah yang aman dan likuid.

Selain itu, BPKH dalam kerjanya mengelola dana haji dilakukan secara transparan, dipublikasikan, diaudit, oleh BPK dan diawasi oleh DPR.***

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah