Cara Memilih Sangkar Burung Murai Batu yang Tepat dan Benar Agar Tak Stres dan Bebas Bergerak

- 26 Maret 2022, 06:06 WIB
Sangkar Bundar banyak digunakan kicau mania untuk sangkar burung Murai Batu
Sangkar Bundar banyak digunakan kicau mania untuk sangkar burung Murai Batu /Zoni Mazni/Maung Bandung/

PORTAL JOGJA - Burung Murai batu merupakan burung ocehan yang jadi favorit saat ini baik untuk kontes atau lomba dan hanya sebagai burung peliharaan di rumah.

Semua dengan kelebihan masing-masing dari sisi keiindahan misalnya Murai Batu Medan paling banyak digemari kicau mania karena ekornya yang panjang.

Burung Murai batu adalah jenis burung kicauan yang paling agresif namun mudah stres kalau kita tidak hati-hati saat memlihara.

Murai batu juga memiliki suara kicauan yang bagus dan memiliki ekor yang panjang serta warna bulu yang indah.

Ciri khas dengan ekor yang panjang ini juga menjadi salah satu daya tarik yang dimiliki oleh burung Murai batu.

Baca Juga: Cara Merawat Murai Batu Bagi Kicau Mania Pemula dari Anakan Hingga Dewasa Siap Ngoceh

Apalagi saat berkicau dengan menggerak-gerakkan ekor panjangnya. Pasti semua kicau mania bakal terpikat.

Memelihara burung Murai Batu harus merawatnya dengan sebaik mungkin agar suara kicauan yang dihasilkan bagus. Selain itu juga perawatan agar bentuk fisik tetap terlihat sempurna, khususnya untuk bagian sayap dan ekor.

Salah satu hal yang harus anda perhatikan yaitu masalah pemilihan sangkar. Ini penting agar Murai batu bisa begerak bebas meski di dalam sangkar.

Berikut ini Portaljogja sajikan tips atau cara memilih sangkar murai batu yang tepat bagi kicau mania yang dirangkum dari jalaksuren.net.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: jalaksuren.net


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah