Aktivitas Gunung Merapi Hari ini, Selasa 17 November 2020, Ada Suara Guguran dan Asap Putih 50 Meter

- 17 November 2020, 10:46 WIB
Tampilan Cek Posisi Merapi yang dapat diakses masyarakat dengan mudah.
Tampilan Cek Posisi Merapi yang dapat diakses masyarakat dengan mudah. /BNPB/

PORTAL JOGJA - Aktivitas harian Gunung Merapi selalu dipantai setiap hari baik dalam siatuasi normal, waspada, siaga maupun awan.

Status Gunung Merapi hari ini, Selasa 17 November 2020 adalah siaga (level III) sejak dinaikkan status dari sebelumnya waspada pada tanggal 5 November lalu.

Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) hari ini memberikan laporan berdasarkan pengamatan dari pos pengamatan, Merapi mengeluarkan asap berwarna putih dari kawah dengan intensitas tebal dan tinggi 50 meter di atas puncak kawah.

Laporan telah tersaji pada periode pengamatan Selasa, (17/11/2020) pukul 00:00-06:00 WIB.

Baca Juga: Harga Terbaru Logam Mulia Antam di Pegadaian, Emas Hari Ini, Selasa 17 November 2020

Selain teramati adanya asap kawah, juga terdengar satu kali suara guguran dari Pos Kaliurang pada pukul 04:26 wib dengan intensitas sedang.

Pada hari sebelumnya Senin (16/11/2020) dari pos Babadan Magelang juga terdengan 2 kali suara guguran dan asap putih keluar dari kawah setinggi 50 meter.

Berikut aktivitas Gunung Merapi terkini berdasarkan hasil pengamatan BPPTKG.

Periode pengamatan 17-11-2020 00:00-06:00 WIB

Meteorologi

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan

Sumber: BPPTKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah