Event Hari Ini di Yogyakarta, Ada Pentas Seni Tradisi 2024 di Taman Budaya Kulon Progo

- 28 Februari 2024, 08:53 WIB
 Ilustrasi kesenian Jathilan yang menjadi salah satu penampil dalam Pentas Seni Tradisi 2024 di TBY Kulon Progo
Ilustrasi kesenian Jathilan yang menjadi salah satu penampil dalam Pentas Seni Tradisi 2024 di TBY Kulon Progo /dok. Prokompim

PORTAL JOGJA - Sejumlah event hari ini di Yogyakarta pada Rabu, 28 Febuari 2024. Berbagai event seni budaya digelar pada hari ini. Salah satunya adalah Pentas Seni Tradisi 2024 yang diselenggarakan di Taman Budaya Kulon Progo. Dikutip dari berbagai sumber lainnya, inilah event hari ini di Yogyakarta.

JogjaVaganza 2024
(Sampai 28 Februari 2024)
Jogjavaganza Table Top
Tempat : Hotel Tara

Pasar Malam Cembengan Madukismo
(Sampai 10 Maret 2024)
Tempat : Kawasan Pabrik Gula Madukismo

Baca Juga: Terima Kunjungan Komisi X DPR RI, Kustini Sampaikan Keunggulan Pariwisata Sleman

08.00 - 21.00 WIB
Pameran Kaligrafi UIN Sunan Kalijaga
(Sampai 29 Februari 2024)
Tempat : Ruang Pameran Taman Budaya Yogyakarta

09.00 WIB - selesai
Rapat Anggota Tahunan Tutup Buku 2023 KPRI KP2KS
Tempat : Gedung Serbaguna Sleman

09.00 - 15.10 WIB
Seminar Hukum Properti Batch #1
Bedah Regulasi Rumah Susun Pasca UU Cipta Kerja: Konsep, Potensi Konflikn dan Pengelolaan Rumah Susun
Keynote Speaker: Ir H. Mochammad Basuki Hadimoeljono, M.Sc., Ph.D.
Tempat : Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta

Baca Juga: 'Cendol Manis', Inovasi Program Literasi Cerita dan Dongeng Literasi Masuk dan Berinteraksi di Sekolah

10.00 - 18.00 WIB
EXHIBITION - Harmony Of Time and Space: Reimagining Heritage
(Sampai 2 Maret 2024)
Tempat : LAV Gallery Yogyakarta

Halaman:

Editor: Siti Baruni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah