Informasi Stok Darah PMI DIY Hari Ini Jum’at 5 Maret 2021

- 5 Maret 2021, 12:54 WIB
Ilustrasi sel darah merah.
Ilustrasi sel darah merah. /- Freepik/

PORTAL JOGJA – Palang Merah Indonesia (PMI) Daerah Istimewa Yogyakarta hari ini Jum’at 5 Maret 2021 kembali merilis data stok darah di Unit Donor Darah (UDD) PMI Kabupaten dan Kota di DIY.  

Seperti diketahui, data stok darah di PMI DIY selain berdasarkan golongan darah, A, B, AB dan O, juga sekaligus diketogorikan berdasar komponennya itu Whole Blood (WB), Packed Red Cell (PRC), Thrombocyte Concentrate (TC) dan Plasma Konvalesen (PK).

Whole  Blood (WB) adalah darah  lengkap  pada  transfusi  adalah  darah  yang  diambil dari donor menggunakan container atau kantong darah dengan antikoagulan yang steril dan  bebas pyrogen.

Packed Red Cell(PRC) adalah komponen darah yang paling sering ditransfusikan. Sedang Thrombocyte Concentrates(TC) berperan dalam menghentikan perdarahan dan Plasma Konvalesen digunakan untuk penanganan pasien Covid-19.

Baca Juga: Jepang Perpanjang Kondisi Darurat Tokyo, Persiapan untuk Menghadapi Olimpiade Tokyo 2021

Baca Juga: Rasisme Anti-Muslim Meningkat di Austria, Ketua Partai FPÖ: Al-Quran Lebih Berbahaya daripada Covid-19

Berikut data ketersediaan stok darah di masing-masing UDD PMI Kabupaten/Kota di DIY :

UDD PMI Kota Yogyakarta

  • Golongan Darah A: WB (33), PRC (29), TC (30) dan PK (2)
  • Golongan Darah B: WB (40), PRC (39), TC (30) dan PK (6)
  • Golongan Darah O: WB (58), PRC (66), TC (15) dan PK (4)
  • Golongan Darah AB: WB (29), PRC (0), TC (35) dan PK (1)

UDD PMI Kabupaten Bantul

  • Golongan Darah A: WB (2), PRC (15), TC (0) dan PK (0)
  • Golongan Darah B: WB (2), PRC (12), TC (0) dan PK (0)
  • Golongan Darah O: WB (5), PRC (22), TC (0) dan PK (0)
  • Golongan Darah AB: WB (0), PRC (0), TC (0) dan PK (0)

UDD PMI Kabupaten Sleman

Halaman:

Editor: Siti Baruni

Sumber: PMI DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah