Esemka Apa Kabar? Malaysia Susul Vietnam Bikin Mobil Listrik

- 12 September 2020, 22:42 WIB
Mobil listrik MyKar yang dikembangkan perusahaan asal Malaysia
Mobil listrik MyKar yang dikembangkan perusahaan asal Malaysia /Paultan

Kendati begitu, untuk mencapai tahap produksi massal, MyKar masih harus melewati tahapan yang panjang.

Pasalnya hingga kini mobil tersebut masih dalam tahap pengembangan dan uji coba sebelum benar-benar diputuskan untuk diproduksi.

Baca Juga: Polisi Masih Selidiki Kasus Kebakaran Toko Roti Trubus Jogja, Ada Dendamkah?

Bagaimana spesifikasi MyKar?

Dilansir dari Paultan, MyKar menggendong dua motor listrik 12 kW dengan roda berpenggerak belakang.

Mobil ini juga dilengkapi dengan baterai berkapasitas 10 kWh, yang terdiri dari 32 sel baterai lithium-ion fosfat (LifePO4) China Aviation (CALB).

Artikel ini telah tayang di Pikiran-rakyat.com dengan judul: Setelah Vietnam Kini Malaysia yang Bikin Mobil Listrik, Esemka Apa Kabar?

Berat total baterai yang diletakan di bawah kursi belakang ini mencapai 100 kg. Sementara kapasitas baterai yang ada pada MyKar diklaim mampu membuatnya melaju hingga 200 km.

Sedangkan untuk performa, MyKar memiliki output total untuk versi 10 kWh mencapai 24 kW dan torsi 295 Nm.

Baca Juga: Update Covid-19 DIY Sabtu 12 September 2020 : Ada 43 Penambahan Kasus Baru Hari ini

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah