Ternyata Busi Bisa Digunakan Untuk Cek Kondisi Mesin Sepesa Motor, Ini Penjelasannya

- 26 Juli 2020, 10:13 WIB
Ilstrasi Busi atau Spark Plug.
Ilstrasi Busi atau Spark Plug. /Bagus Kurniawan/(Astra Motor Yogyakarta)

2. Kondisi elektroda berwarna Hitam dan kotor

kondisi ini mengindikasikan adanya ketidakseimbangan campuran bahan bakar dan udara.

Baca Juga: Muncul Kasus Covid-19 Lagi, Vietnam Waspada!

Kotoran atau lapisan karbon sisa pembakaran yang menempel dapat membuat mesin jadi sulit dihidupkan, putaran mesin tidak stabil, dan konsumsi bensin menjadi lebih boros.

3. Kondisi elektroda berwarna Hitam dan berlumur oli

Kondisi seperti ini bisa menjadi indikasi adanya kebocoran ring piston sehingga oli mesin yang masuk ke ruang bakar.

Kondisi ini bisa mengakibatkan pembakaran tidak sempurna dan gas buang yang dikeluarkan melalui knalpot menjadi lebih pekat.

Baca Juga: Hasil Swab Tes Negatif, Jokowi Dinyatakan Sehat

Selain meningkatkan polusi udara, kondisi ini juga mengganggu pengendara lain.

Segera periksa tekanan kompresi dan kondisi busi jika kondisi ini terjadi.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah